Fildan Terima Uang Haji dari Anggota DPR RI
SULTRAKINI.COM:JAKARTA - Anggota DPR RI asal Sulawesi Tenggara, Ridwan, merealisasikan janjinya memberi dana haji plus untuk Fildan Rahayu, Finalis Akademi Dangdut(D’A) 4 Indosiar asal Baubau, di Jakarta, Minggu (4 Juni 2017). Ketika…